Sejarah CCTV Analog Hingga Menjadi CCTV Online

Sejarah CCTV Analog Hingga Menjadi CCTV Online –  Semenjak kaset perekam video tersebar di pasaran, membuat kamera pengawas kian naik daun. Teknologi analog yang memakai kaset rekam video yang berfungsi sebagai media pengawasan berbagai tempat kerap menjadi bukti atas prilaku kriminal. Pada tahun 1970-an bisa dibilang tahun kemunculan CCTV Analog. Dahulu alat ini digunakan sebagai penunjang keamanan, mengawasi kelancaran atau ketertiban lalu lintas dan lainnya.

CCTV Cirebon Gigantara – Negara yang paling banyak menggunakan CCTV analog pada waktu itu ialah negara Inggris. Pada tahun 1975, mereka memasang CCTV di empat stasiun kereta bawah tanah untuk memonitori kegiatan arus lalu lantas bawah tanah. Sedangkan di negara Amerika, penggunaan CCTV di area publik masih belum begitu populer, barulah pada tahun 1980 mereka mulai menggunakannya berawal dari sejumlah pengusaha bidang perbankan dan pertokoan sadar akan pentingnya fungsi CCTV.

CCTV sangat efektif untuk mencegah serta memecahkan kasus tindak kriminal di tempat publik, terlebih di minimarket, bank serta SPBU. Tak hanya itu saja, di setiap rumah pun dipasangi CCTV. Tujuan medang CCTV di rumah yaitu untuk mengawasi kinerja baby siter serta pasangannya (suami atau istri) supaya tak selingkuh.

Semakin lama permintaan CCTV analog semakin besar, tentunya hal ini menjadi angin segar untuk industri CCTV. Sejumlah riset pun dilakukan guna mengembangkan teknologi CCTV agar lebih canggih.

CCTV Cirebon Gigantara – Pada tahun 1980-an, terbentuklah CCTV digital. CCTV jenis tersebut mempunyai kelebihan besar yaitu bentuknya lebih kecil, dapat dipergunakan di malam hari maupun di area atau ruangan yang kurang cahaya serta lebih canggih daripada CCTV analog. Awalnya, CCTV digital merekam sejumlah kondisi ke dalam format kaset, akan tetapi kian berkembangnya zaman maka terciptalah rekaman CCTV dalam format VCD sampai DVD yang durasi rekamannya lebih lama.

CCTV Cirebon Gigantara – Pada tahun 1990-an merupakan tahun perkembangan internet. Rupanya internet sangat berpengaruh besar terhadap perkembangan CCTV dan pada akhirnya terciptalah CCTV Online. Di mana CCTV ini tak hanya kecil serta praktis saja, namun CCTV Online pun dapat diawasi dari kejauhan, dalam artisan ketika kita memasang CCTV Online di rumah kita, kemudian kita pergi ke luar kota, maka kita dapat memeriksa kondisi rumah kita melalui situs Online dari CCTV tersebut. Hingga sekarang ini, CCTV Online merupakan CTV yang paling baru serta paling canggih.

Demikian Sejarah CCTV Analog Hingga Menjadi CCTV Online. Apabila Anda berencana membeli CCTV, di CCTV Cirebon Gigantara tersedia berbagai CCTV dengan varian harga dan merek yang bisa disesuaikan dengan kebutuhan Anda.

(riesalam.com) – CCTV Cirebon Gigantara

Author: 

    Related Posts